Friday, May 18, 2012

Puisiku

Telah Ku Tutup Pintu Hatiku

Telah aku tutup rapat pintu hatiku
Untuk semua jenis perempuan manapun juga
Bahkan aku mrngemboknya dan
Kuncinya aku buat sendiri dari serpihan hatiku yang
Terkoyak penuh dendam yang dalam
       Janganlah engkau mencoba mengetuk pintuku,
       Apalagi membukanya dengan paksa karena,
       Dibalik pintu itu, aku telah memasung
       Ranjau-Ranjau murka yang siap
       Menghancurkan siapapun yang berani membukaya
                                                                               
                                                             Arsyka,05,19,2012

Kehadiran Hanya Membawa Bencana

Seperti inikah setidaknya diantarkan
Kemudian dijemputnya kembali
Tetapi Untuk apa...?

Dan mengapa aku harus berada disini,
Bukankah alam akan menjadi indah
Dan kedamaian akan meramban.
Tanpa kehadiran dan campur tanganku

Aku ada, tanpa ku pahami dengan keberadaanku sendiri
Aku ada, tanpa ku memintanya disini,

Padahal keberadaanku adalah beban
Baginalam yang menyangga.
Mengaa aku...?
Mengapa mereka....?
Mengapa kita ada...?
Kalau hanya untuk merakit bermacam bencana...???
                 
                                                                Arsika.05,19,2012
Suara Hati

Melepaskan adalah suatu hal yang berat buat setiap insan,
Dikecewakan adalah suatu hal yang sakit buat setiap insan,
Begitupun di duakan,
Seperti apa yang kurasakan saat ini...!!!1

Tapi, aku akan mencoba untuk selalu tabah,
Menghadapi semuanya,walaupun sakit rasanya.
Aku akui bahwa aku tidak sempurna dan
Tidak seperti yang kamu inginkan.

Di setiap sisi selalu ada kekuranganku,
Namun perlu kau tahu, bahwa aku
Masih punya hati untuk memilih
Mana yang terbaik, untuk diriku, Itu yang kuanggap sebagai kelebihanku,

Tetapi, tenang saja aku tak akan membencimu,
karena kamu pernah singga dihatiku dan
pernah juga aku sayang...!!!
Karena Tuhan menciptakan manusiatidak ada yang sempurna...

Orang yang aku sayang..
                                                   Arsik ,05,19,2012

No comments:

Post a Comment